MTsN 3 Aceh Timur Sukses Laksanakan ANBK 2024
Peureulak – Madrasah Tsanawiyah Negeri 3 Aceh Timur telah selesai melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) pada 9-10 September 2024, setelah sebelumnya pada tanggal 2-3 September 2024 peserta mengikuti simulasi ANBK terlebih dahulu. Sebanyak 45 siswa mengikuti asesmen ini dengan dukungan 5 siswa cadangan.
Pelaksanaan ANBK dibagi menjadi tiga sesi, masing-masing diikuti oleh 15 siswa. Kegiatan ini berjalan lancar di pandu dan diawasi oleh wakil kepala bidang kurikulum, Mutia Sari Rifai, S.Pd. dan proktor madrasah, Muhajir, SH. Pada hari pertama, peserta mengerjakan subtes literasi dan survei karakter, sedangkan hari kedua fokus pada subtes numerasi dan survei lingkungan belajar.
ANBK sendiri merupakan program penilaian yang bertujuan untuk mengukur mutu pendidikan di setiap satuan pendidikan. Melalui asesmen ini, kemampuan dasar siswa dalam literasi, numerasi, dan karakter dapat diidentifikasi sehingga menjadi bahan evaluasi untuk meningkatkan kualitas pembelajaran.
Kepala Madrasah MTsN 3 Aceh Timur, Sadli, S.Pd.I, menyampaikan rasa syukur atas kelancaran pelaksanaan ANBK. “Alhamdulillah, Kami sangat bersyukur ANBK di MTsN 3 Aceh Timur berjalan dengan lancar. Hasil dari asesmen ini akan menjadi evaluasi bagi kami untuk terus meningkatkan kualitas pembelajaran." ujarnya.
Dengan suksesnya pelaksanaan ANBK ini, diharapkan MTsN 3 Aceh Timur dapat terus meningkatkan mutu pendidikannya dan menghasilkan lulusan yang berkualitas.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
MTsN 3 Aceh Timur Gelar Upacara Peringatan HUT PGRI ke-79
Peureulak – Madrasah Tsanawiyah Negeri 3 Aceh Timur melaksanakan upacara peringatan Hari Ulang Tahun Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-79 dan Hari Guru Nasional, Selasa
MTsN 3 Aceh Timur Gelar Sosialisasi Pencegahan Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak
Peureulak – Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 3 Aceh Timur menjadi tuan rumah dalam kegiatan sosialisasi pencegahan kekerasan terhadap perempuan dan anak. Kegiatan yang digagas ol
Pengurus OSIM MTsN 3 Aceh Timur Resmi Dilantik, Siap Berkarya untuk Madrasah yang Lebih Baik
Peureulak – Pengurus Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) MTsN 3 Aceh Timur periode 2024-2025 resmi dilantik pada hari Senin, 9 September 2024. Pelantikan yang berlangsung
MTsN 3 Aceh Timur Sukses Gelar Pemilihan Ketua OSIM Ala Pemilu
Peureulak – Dalam suasana penuh demokrasi, MTsN 3 Aceh Timur telah berhasil menggelar pemilihan Ketua dan Wakil Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) pada Sabtu, 31 Agustus 2024.
MTsN 3 Aceh Timur Borong Juara di Peringatan HUT RI ke-79
Peureulak – MTsN 3 Aceh Timur kembali mengharumkan nama sekolahnya di rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79. Dalam dua event besar yang digelar di Kecamatan
PD PGMNI Aceh Timur Dilantik, Sadli Jadi Nakhodanya
Peureulak - Pengurus Daerah Punggawa Madrasah Nasional Indonesia (PD PGMNI) Kabupaten Aceh Timur masa bakti 2024-2029 dilantik dan dikukuhkan oleh Pengurus Wilayah (PW) PGMNI Aceh, Seni
MTsN 3 Aceh Timur Umumkan Hasil Seleksi PPDB 2024
Peureulak - MTsN 3 Aceh Timur telah menyelesaikan proses seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2024/2025. Seleksi tersebut berlangsung selama tiga hari, dari ta
MTsN 3 Aceh Timur Gelar Acara Perpisahan Kelas 9
Peureulak - MTsN 3 Aceh Timur menyelenggarakan acara perpisahan yang penuh dengan semangat dan haru untuk para siswa kelas 9 pada hari Rabu, 15 Mei 2024. Acara ini dilaksanakan set
MTsN 3 Aceh Timur Gelar Asesmen Madrasah untuk 166 Siswa Kelas 9
Peureulak - Senin, 22 April 2024, MTsN 3 Aceh Timur melaksanakan Asesmen Madrasah bagi 166 siswa kelas 9. Kegiatan ini berlangsung selama 6 hari, dari 22 hingga 27 April 2024. Kepala M
MTsN 3 Aceh Timur Gelar KSM dan Raih Bibit Baru untuk Tingkat Kabupaten
Peureulak - MTsN 3 Aceh Timur pada hari Kamis (29/2) sukses melaksanakan Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat satuan pendidikan. Acara ini bertujuan untuk menjaring bibit baru ya